Sabtu, 06 Oktober 2012

InputMask dan Nilai Default


InputMask merupakan fasilitas yang berfungsi menampilkan validasi data untuk menentukan bentuk pemasukan data sesuai dengan spesifikasi yang diinginkan. Default merupakan fasilitas yang menampilkan nilaia awal.




Data Karakter InputMask

Karakter
Keterangan
0
Angka 0 – 9, input digunakan + - tidak boleh
9
Angka dan Spasi, input tidak digunakan, + - tidak boleh
#
Angka dan Spasi, input tidak digunakan, nilai kosong spasi, + - tidak boleh
L
Huruf A – Z, input diperlukan
?
Huruf A – Z, input terserah
A
Huruf atau angka, input diperlukan
a
Huruf atau angka, input terserah
&
Semua karakter atau spasi, input diperlukan
C
Semua karakter atau spasi, input terserah
. , : ; - /
Karakter Pemisah
Mengkonversi karakter berikutnya menjadi huruf kecil
Mengkonversi karakter berikutnya menjadi huruf besar
!
Input dari kanan ke kiri
\
Karakter berikutnya menjadi huruf besar
*
Setting sebagai nilai password


Contoh Penempatan dan Penggunaan InputMask
InputMask
Hasil Tampilan
(000)000-0000
(021) 486-4582
(999)999-9999!
(007) 145-7845 atau ()145-7845
(000)AAA-AAAA
(021) EN4-K474
>L0L 0L0
S4W 1L4
>L<???????
Arie
Nick 0 -&&&&-0
Nick 1 – 9324 -9


Praktek
Buatlah tabel baru, yaitu tb_barang dengan ketentuan sebagai berikut:
Field
Tipe DAta
Propertis
Kode
Text
10 (Field Size)
Nama
Text
30 (Field Size)
Keadaan
Text
10 (Field Size)
Harga
Currency
-

                                                       
Kode
Nama
Keadaan
Harga
BK777-77
Buku
Bagus
Rp.4000
PN554-44
Pena
Bagus
Rp.2500
KR454-51
Penghapus
Bagus
Rp.1000


Kalian bisa mencoba n mempraktekan inputmask diatas melalui Ms.Access .....
Semoga bermanfaat :D

Sumber : Ibu Retnaasih (Bu Nana)

0 comments:

Posting Komentar